Hewan Aqiqah Inilah yang Sah Untuk Pelaksanaan Aqiqah

tips jumlah kambing hewan aqiqah

Hewan Aqiqah Ini lah yang Sah Untuk Aqiqah

seputar hewan ternak aqiqah

Seperti yang kita ketahui, umat Islam biasa melaksanakan tradisi aqiqah untuk menyambut kelahiran sang bayi. Aqiqah merupakan proses pemotongan rambut sang bayi pada hari ketujuh. Selain itu, aqiqah juga merupakan proses pemotongan hewan sebagai ungkapan rasa syukur para orang tua. Daging hewan tersebut dimasak dan kemudian dibagikan kepada tetangga sekitar atau kepada yang membutuhkan. Yang jadi pertanyaan, apa saja hewan yang bisa untuk aqiqah? apakah boleh menggunakan ayam atau sejenisnya?. Berikut ini adalah jawabannya!

Baca Juga : Hukum Melaksankan Aqiqah

Hewan Aqiqah Yang Sah

seputar tips dan trik jumlah hewan kambing aqiqah

Hewan untuk melaksanakan aqiqah adalah hewan ternak. Akan tetapi, banyak hewan ternak yang ada seperti Sapi, Kerbau, Kambing, Domba, dan sejenis Unggas. Dari semua itu, hewan yang sah adalah Kambing atau Domba yang telah memenuhi ketentuan. Selain daripada menyembelih kambing atau domba itu tidak lah sah pelaksanaan aqiqahnya. Jika menyembelih selain kambing dan domba lalu kemudian membagikannya, maka itu adalah sedekah dan bukanlah aqiqah. Pemilihan hewan tersebut berdasarkan hadits Nabi yang berbunyi sebagai berikut.

Baca Juga : Ini Tips Memilih Kambing Aqiqah

غن سَمُرَةَ بْنِ جُنْدُبٍ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- قَالَ « كُلُّ غُلاَمٍ رَهِينَةٌ بِعَقِيقَتِهِ تُذْبَحُ عَنْهُ يَوْمَ سَابِعِهِ وَيُحْلَقُ وَيُسَمَّى 

Dari Samuroh bin Jundub, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
“Setiap anak tergadaikan dengan aqiqahnya, disembelihkan untuknya (kambing) pada hari ketujuh,
digundul rambutnya dan diberi nama.”

Ketentuan Kambing Aqiqah

tips jumlah kambing hewan aqiqah

Adapun setiap ibadah pasti memiliki ketentuan, sama hal nya pada pelaksanaan aqiqah. Kambing untuk aqiqah juga memiliki ketentuan yang harus orang tua penuhi. Di antara ketentuan nya adalah jumlah kambing atau domba untuk anak laki-laki adalah dua ekor sedangkan untuk anak perempuan hanyak cukup satu ekor. Kriteria kambing yang sah adalah sudah memasuki usia satu tahun sedangkan domba adalah memasuki enam bulan. Kondisi hewan juga harus dalam keadaan sehat, badannya tidak kurus, serta tidak ada cacat pada kambing atau domba untuk aqiqah.

Baca Juga : Berikut Cara Agar Aqiqah Hemat!

Membagikan Daging Aqiqah

layanan jasa paket aqiqah murah jakarta bogor depok tangerang bekasi

Aqiqah berbeda dengan qurban. dalam pelaksanaan qurban cukup dengan membagikan daging mentah. Lain halnya dengan aqiqah, kita dianjurkan untuk memasaknya terlebih dahulu sebelum membagikannya. Hal itu agar memudahkan yang menerima karena aqiqah tidak seperti qurban yang jumlah hewan aqiq sedikit. Orang tua bisa berkreasi sesuka hati dalam mengolah daging aqiqah jika ingin mengolahnya sendiri. Akan Tetapi jika tidak mau repot, cukup pesan paket aqiqah di Medina Aqiqah. Jasa Aqiqah terpercaya yang pasti sudah sesuai sunnah, jadi anda tidak perlu khawatir. Dengan menyediakan menu kekinian yang pastinya enak karena bisa anda coba dahulu sebelum pesan. Klik tombol di bawah ini untuk pemesanan aqiqah secara praktis.

Baca Juga : Paket Aqiqah Modern Jatisampurna

call us

Hubungi
Customer Service Official Medina Aqiqah

Contact us

Hubungi Kami Melalui Whatsapp Official Medina Aqiqah